Sunday, 20 May 2012

MBLAQ Mir Tidak Menyukai Rambut Barunya?


MBLAQ Mir memamerkan rambut barunya lewat Twitter pada tanggal 19 Mei. Dia mengatakan dengan pesan singkat, “rambutku ~ keke.”
Ia terlihat tampak sedikit kecewa, Mir menunjukkan kepada penggemar tampilan rambut baru nya dengan wajah yang cemberut. Anggota MBLAQ tersebut tampaknya tidak puas dengan gaya rambut, yang kini berubah menjadi warna abu-abu.

Penggemar dan Followernya  memiliki tanggapan beragam. Beberapa mengatakan, “Ia terlihat pucat dan sakit,” dan ”Dia tampak seperti orang tua.” Namun, yang lain berpendapat, “Dia terlihat bagus dengan gaya apapun!”


 Source : Allkpop
indotrans : kidihae@Koreanindo.net
Via: Koreanindo

No comments:

Post a Comment